Neon Box Akrilik memang menjadi pusat perhatian sebuah brand di bagian depan office atau outlet store yang dimilikinya. Berbahan akrilik dan memiliki lampu di dalamnya membuat media advertising satu ini berfungsi untuk mengenalkan brand identity sebuah bisnis.
Namun sebagai jasa neon box surabaya Laserfox perdalam kembali, keterkenalan sebuah brand tidak hanya karena faktor adanya Neon Box Akrilik yah, teman-teman. Semakin menarik logo brand bisnis anda dan benar-benar mengenalkan brand identity anda, maka semakin mudah diingat juga oleh target market bisnis anda. Beberapa brand berikut menjadi contoh case study secara design oleh Laserfox sebagai salah satu jasa neon box surabaya. Semoga dapat menjadi inspirasi teman-teman dalam mendesain Neon Box Akrilik yah.
Sumber: Sinergi Media
Pertama, Neon Box Akrilik Indomaret yang cukup populer berikut memilih design yang cukup simple sehingga mudah diingat oleh target marketnya. Selain itu, karena brand ini sudah cukup kuat dari segi brand awarenessnya, maka hal inilah juga yang mendukung persebaran dan semakin diingat oleh target market.
Sumber: Olx
Kedua, neon box akrilik logo Es Teh berikut. Secara pemilihan font memang sama-sama simpel dengan Indomaret. Namun secara bentuknya cukup berbeda. Neon Box Es Teh yang juga cukup populer ini selalu berbentuk lingkaran.
Oh iya teman-teman, perlu anda ketahui bahwa neon box akrilik memang dapat dibentuk sesuai dengan design custom logo brand anda. Jadi tidak terbatas bentuknya hanya square atau lingkaran.
Sumber: neonbox.co.id
Seperti contoh Neon Box Baskin Robbins ini, anda juga bisa loh order neon box akrilik di Laserfox! Sebagai salah satu jasa neon box surabaya, Laserfox juga menyarankan untuk designlah neon box dengan anda design yang cukup menonjol dan juga mudah untuk dikenali target market brand anda.
Mengapa demikian?
Karena neon box akrilik yang designnya cukup rumit akan sulit diingat dan dikenali oleh target market brand anda.Sudah punya design neon box akrilik tapi belum menemukan vendor yang tepat? Laserfox solusinya!